BOOST UP YOUR CV: Basic CV untuk Pelamar Pemula

Bisnis dan Manajemen Unggulan
Diperuntukan Untuk Pemula
2 Peserta Terdaftar
Dibuat oleh Kunfachri Adhi
Pembaharuan Terakhir 08 Nov 2022 Jam 09:40:53
  • 1. Mengetahui Sistem Rekrutmen Pada Perusahaan 00:08:02
  • 1. Komponen CV 00:09:12
  • 1. Mengisi Keahlian dan Sertifikasi dalam CV 00:09:33
  • 1. Membuat Surat Pengantar Aplikasi Pekerjaan 00:10:14
  • 1. Cara untuk Review CV 00:05:40
  • 2. Tugas: Buatlah CV Anda!
  • 3. Quiz serba-serbi CV
  • 1. Membuat CV Khusus untuk Setiap Lamaran Pekerjaan 00:13:57
  • 1. Membuat CV yang Cemerlang 00:10:47
Deskripsi Pelatihan

Setiap kali kita melamar suatu posisi pekerjaan, sebenarnya kita sedang bersaing dengan kurang lebih 250 pelamar lainnya, sehingga rekruter hanya menghabiskan 7,4 detik untuk melihat dan menyeleksi CV kita. Ditambah lagi, sekarang banyak perusahaan sudah menggunakan software yang disebut Applicant Tracking System (ATS) dengan algoritma khusus untuk menyaring CV dengan lebih ketat. Jadi, ayo kita perbaiki CV kita agar peluang lolos ke tahap selanjutnya semakin besar!

Untuk Siapa Pelatihan ini

Pelamar kerja pemula

Yang akan Anda pelajari
  • Tips menulis data-data CV yang recruiter dan ATS-friendly
  • Tips desain CV yang menarik dan recruiter dan ATS-friendlyn
  • Latar belakang mengapa CV yang recruiter dan ATS-friendly penting
Persyaratan
  • Tidak Ada Data

Tentang Mentor

Kunfachri Adhi
Kunfachri Adhi

Seorang lulusan Teknik Lingkungan ITB yang mempunyai pengalaman sebagai MT HRBP Operations di Danone AQUA Indonesia. Selain sebagai praktisi HR, saat ini beliau juga merupakan co-founder online peer-to-peer sharing platform PeerClass (IG: @peerclass.id).

    Tidak ada pengumuman

Umpan Balik Peserta

.0

1
0%
2
0%
3
0%
4
0%
5
0%

Ulasan

Rp. 1.000.000


Pelatihan ini mendapatkan

01:07:25 Jam Video Pelatihan
9 Materi Pelajaran
Akses Materi Selamanya
Sertifikat Kelulusan

Pelaksanaan Kelas

Kelas telah berakhir